Pemerintahan

Pemerintah Desa Panjunan, Kelola Keuangan Desa Dengan Hati-Hati

  SeputarKita, Gresik – Pembangunan suatu daerah dapat dikatakan berhasil apabila desa telah diperhatikan dengan baik dari sisi Pembangunan dan Adminitrasi. Hal itu disampaikan oleh Kepala Desa Panjunan, Kecamatan Duduksampeyan, Nursilah S.E saat ditemui awak media di kantornya. Selasa, (01/08/2023). Dalam kesempatan itu, Nursilah juga mengajak awak media untuk meninjau proyek …

Read More »

Peringati HUT RI Ke-78, Pemdes Temon Gelar Lomba Tata Dan Bina Lingkungan RT

  SeputarKita, Ponorogo – Warga Desa Temon Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo melakukan kerja bakti bergotong royong dalam rangka lomba tata dan bina lingkungan tingkat rukun tetangga atau RT secara serentak di desa setempat, Minggu (30/7/2023) pukul 06.00 wib. Dalam lomba kerja bakti serentak tersebut, seluruh warga bergotong-royong  membersihkan saluran dan …

Read More »

HARGANAS, Wujud Penting Arti Keluarga dalam Memperkuat Ketahanan Nasional 

  SeputarKita, Lamongan – Puncak Peringatan HARGANAS (Hari Keluarga Nasional) Ke-30 di Kabupaten Lamongan, berlokasi di Wisata Waduk Gondang, Kecamatan Sugio pada Senin, (24/7/2023). Bupati Lamongan Yuhronur Efendi atau yang akrab disapa pak yes yang berkesempatan hadir dalam acara tersebut mengatakan bahwa, keluarga memiliki peran penting dalam memperkuat ketahanan nasional, …

Read More »

Bupati Ponorogo Salurkan Bantuan Progam Atensi Kepada Warga Disabilitas Dan Lansia

  SeputarKita, Ponorogo – Pemerintah Daerah Kabupaten Ponorogo menyalurkan bantuan dari program Asistensi Rehabilitasi Sosial (Atensi) dari Kementerian Sosial yang menyasar penyandang disabilitas dan para lanjut usia. Dalam penyaluran bantuan Atensi tersebut disalurkan langsung secara simbolis oleh Bupati Ponorogo Kang Sugiri Sancoko kepada kepada warga disabilitas dan lansia di Kecamatan …

Read More »

Pemdes Pandansari Selesaikan Pembangunan Gedung Kantor Desa Dengan Dana BK- SARPRAS

  SeputarKita, Ngawi – Pemerintah Desa Pandansari, Kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, terus berupaya meningkatkan pembangunan dengan adanya Dana BK- SARPRAS. Salah satunyaa dengan melakukan Pembangunan Gedung Kantor Desa tahap 2. Kepala Desa Pandansari Supriyadi saat ditemui awak media mengatakan, pengerjaan Pembangunan Gedung kantor Desa tahap 2 dengan menelan …

Read More »

Bupati Jombang Audiensi Bersama KNEKS Dalam Rangka Percepatan Sertifikasi Halal Dan Koneksivitas UKM

  SeputarKita, Jombang – Bupati Jombang Hj Mundjidah Wahab didampingi Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Sekretariat Daerah Kabupaten Jombang (Setdakab Jombang) Drs. Purwanto MKP yang juga Ketua Forum Komunikasi Jombang Jaga Halal (Bang Jalal) Kabupaten Jombang, menerima kunjungan silaturahmi sekaligus beraudiensi dengan Tim Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah …

Read More »

Pemkab Jombang Tak Pecus Tangani Stunting

\ SeputarKita, Jombang – Direktur Lingkar Indonesia untuk Keadilan (LINK) Aan Anshori menilai, saat ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jombang tidak membela penderita stunting. Bagaimana tidak, menurut Aan dari anggaran fantastis untuk stunting senilai Rp 6 miliar, tidak satu rupiahpun dialokasikan untuk perbaikan gizi bagi anak-anak penderita stunting di Kota Santri …

Read More »

Bupati Ponorogo Bersama Kepala BPN Serahkan Sertifikat PTSL Kepada Warga Desa Trisono

  SeputarKita, Ponorogo – Pemkab Ponorogo menyerahkan sertifikat tanah program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) warga Desa Trisono, Kecamatan Babadan. Dalam penyerahan sertifikat tanah tersebut dilakukan secara simbolis oleh Bupati Ponorogo Kang Sugiri Sancoko bersama Kepala Kantor Pertanahan Ponorogo (BPN) Arinaldi di balai Desa Trisono, Jum’at (7/7/23). Kepala Kantor Pertanahan …

Read More »