Peristiwa

Keroyok Rekannya Saat Pesta Miras, Tiga Warga Ponorogo Diamankan Polisi

Ketiga pelaku saat diamankan petugas Ponorogo, Seputarkita – Petugas dari Unit Reskrim Polsek Sambit mengamankan tiga orang pelaku pengeroyokan terhadap rekannya sendiri saat pesta miras di Gardu Pos Kampling Desa Wilangan Kecamatan Sambit Kabupaten Ponorogo.  Mereka adalah Mochamad Kadiyanto (53), Huda Fatkurohim (26) dan Rohmad (37) yang ketiganya merupakan warga …

Read More »

Tali Pengikat Muatan Putus, Truck Bermuatan Asbes Terguling

kondisi truck yang terguling di tengah jalan Ponorogo, Seputarkita – Akibat tali pengikat putus, sebuah truck yang mengangkut asbes terguling di jalan raya Ponorogo-Pacitan tepanya depan SMPN 2 Slahung, Juma’at (31/1). Kasubbag Humas Polres Ponorogo Iptu Edi Sucipta saat dikonfrimasi mengatakan, kejadian tersebut berawal saat truck bernopol L 9297 NE yang …

Read More »

Usai Beli Es Campur, Warga Ponorogo Meninggal Dunia Mendadak

Petugas yang dibantu warga saat membawa jenazah korban Ponorogo, Seputarkita – Seorang perempuan, tiba-tiba terjatuh dari sepeda motornya hingga tak sadarkan diri hingga meninggal dunia, usai membeli es campur di jalan raya Sumoroto-Ngumpul tepatnya di Dukuh Bajang Desa Semanding Kecamatan Kauman Kabupaten Ponorogo. Kasubbag Humas Polres Ponorogo Iptu Edi Sucipta menyampaikan, …

Read More »

Bupati Diundang ke Amerika Serikat, Titip Pesan Harap Masyarakat Jaga Keamanan Kabupaten Madiun

Bupati Madiun Bertolak Ke AS, Ingatkan Semua OPD Supaya Bekerja Dengan Baik Untuk Masyarakat Kabupaten Madiun Madiun, Seputarkita – Bupati Madiun, H. Ahmad Dawami Ragil Saputro bertolak menuju Amerika Serikat guna melakukan kunjungan kerja, untuk memenuhi undangan Pemerintah AS. Bupati di jadwalkan berangkat dari madiun Jum’at sore 31 Januari 2020. Kunjungan …

Read More »

Terima Piagam Penghargaan Dari KPPN, Pemkab Madiun Merupakan Pemda Terbaik Penyaluran Dana Desa

Bupati Madiun Ahmad Dawami Ragil Saputro, menerima penghargaan dari  Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Madiun, Kutfi Jusmintari pada acara Monitoring Penyaluran Perdana Dana Desa Tahun 2020 Madiun, Seputarkita – Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Madiun, Kutfi Jusmintari Memberikan piagam  penghargaan kepada Pemerintah Kabupaten Madiun. Sebab Pemerintah Daerah dianggap …

Read More »

Polres Ponorogo Berikan Pembekalan dan Pembinaan Kepada Pelajar MTS Negeri 2 Ponorogo

Anggota pelajar PKS MTS Negeri 2 Ponorogo diberikan pembekalan dan pembinaan di Mapolres Ponorogo Ponorogo, Seputarkita – Polres Ponorogo memberikan pembekalan dan pelatihan serta pembinaan anggota PKS pelajar MTS Negeri 2 Ponorogo, di Mapolres setempat, Kamis (30/1). “Selain itu, mereka diberikan materi tentang PBB, kedisiplinan, kenakalan remaja, penyalagunaan narkoba, lengaturan lalu …

Read More »

Antisipasi Penularan Virus Corona, Ini Yang Di Lakukan KAI Daop 7

Sosialisasi dan pembagian masker PT. KAI Daop 7 Madiun, Seputarkita – Virus Corona telah menjadi pusat perhatian dunia karena menyebar dan menelan sejumlah korban jiwa di Wuhan, Tiongkok. Tindakan antisipasi penyebaran telah dilakukan berbagai negara, termasuk di Indonesia. Ixfan Hendriwintoko Manager Humas PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 7 Madiun menuturkan, …

Read More »

Mayat Bayi Ditemukan Warga Terbungkus Kain Kafan Di Areal Persawahan

Petugas melakukan olah TKP di lokasi penemuan mayat bayi Ponorogo, Seputarkita – Sesosok mayat bayi terbungkus kain kafan ditemukan di saluran air areal persawahan Growong Dusun Kaponan III Desa Kaponan Kecamatan Mlarak Kabupaten Ponorogo, Kamis (30/1). Dari informasi yang dihimpun, penemuan mayat bayi tersebut, berawal saat Prayogo (25) salah satu warga …

Read More »