Kesehatan

Prokes Tidak Boleh Ditawar-tawar, Satgas Covid-19 Gresik Menyuarakannya di Pusat Perbelanjaan

SeputarKita, Gresik – Hari Sabtu menjadi hari yang dinanti-nanti bagi keluarga bahagia. Dimana orang tua mulai libur bekerja, menghabiskan waktu bersama istri dan anak. Sebagian ada yang memilih untuk berbelanja di swalayan. Mendorong troli memilih stok kebutuhan rumah tangga. Mengantisipasi lonjakan pengunjung di pusat perbelanjaan pada akhir pekan, Satgas pengawas …

Read More »

Taat Prokes, Pertemuan Muslimat NU Diawasi Melekat Satgas Covid-19

SeputarKita, Gresik – Gelaran keagamaan oleh masyarakat di tengah pandemi Covid-19 menjadi perhatian serius satgas pengawas protokol kesehatan di Kecamatan Manyar. Muslimat NU, Ikatan Hajah Nahdlatul Ulama (IHM NU) Ranting Desa Sukomulyo, melangsungkan halal bihalal di Dusun Tenger, Desa Sukomulyo, Kecamatan Manyar, Selasa (1/6/2021). Mengharuskan satgas yang terdiri dari petugas …

Read More »

Polres Gresik Tak Henti Edukasi Prokes Kepada Masyarakat

SeputarKita, Gresik – Polres Gresik terus melaksanakan sosialisasi protokol kesehatan pencegahan Covid-19 kepada masyarakat. Seperti yang dilakukan jajaran Sat Lantas Polres Gresik pagi ini, Sabtu (29/5/2021) di Jln. Kartini dan Dr.wahidin, Kebomas Kabupaten Gresik. Kegiatan dipimpin Kasat Lantas Polres Gresik AKP Yanto mulyanto P.,SH.,SIK, bersama anggota satlantas membagikan langsung masker …

Read More »

Antisipasi Penyebaran Virus Covid 19 Polres Madiun Gelar Randum Rapid Antigen Pada Jamaah Masjid Quba

SeputarKita, Madiun – Sebagai upaya untuk memutus mata rantai penyebaran Covid 19 di Kabupaten Madiun, Polres Madiun menggelar Rapid Antigen Gratis di Masjid Quba Mejayan, Jumat (28/5/2021). Dalam pelaksanaan Rapid Antigen Gratis ini, Polres Madiun melalui Satuan Lalu Lintas bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Madiun melakukan Rapid Test Antigen terhadap …

Read More »

Diduga Langgar Prokes, KNPI Jatim Akan Laporkan Ketua Banggar DPR RI dan Plt. Sekda Prov Jatim

SeputarKita, Magetan – Wakil ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia KNPI Jawa Timur, Wahyudi Budiono meminta kemendagri, Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur melakukan evaluasi kinerja Plt. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Timur & OPD yang terlibat terkait inisiatifnya menggelar acara syukuran hari ulang tahun Gubernur dan Wagub …

Read More »

BTN Cabang Madiun Berikan 1500 Alkes Untuk Pemkab Magetan

SeputarKita, Magetan – Untuk mendukung komitmen perusahaan atas kepedulian serta tanggung jawab terhadap sosial masyarakat, Bank Tabungan Negara (BTN) Cabang Madiun melalui program Corporate Sosial Responsibility (CSR) memberikan 1500 paket healthy kit (peralatan kesehatan) kepada Pemkab Magetan. Bertempat di ruang jamuan Pendapa Surya Graha, Bupati Magetan Suprawoto didampingi Wakil Bupati, …

Read More »

Satlantas Polres Gresik Gencar Laksanakan Sosialisasi Protokol Kesehatan Cegah Meningkatnya Kasus Covid-19

SeputarKita, Gresik – Satlantas Polres Gresik gencar mengajak masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan dalam mencegah penularan covid-19 melalui sosialisasi 3M (Menggunakan masker, Mencuci tangan pakai sabun, Menjaga jarak fisik), Senin (24/5/2021). Kasat Lantas Polres Gresik AKP Yanto Mulyanto, P, S.H,. S.I.K., melalui Kanit Dikyasa Satlantas polres Gresik Iptu Sri …

Read More »

Ditegur Pocong dan Kunti Karena Tak Pakai Masker, Pengemudi Pick up Malah Ajak Foto Selfie

SeputarKita, Madiun – Hal lucu sempat bikin ketawa petugas kepolisian Polres Madiun, lantaran seorang pengemudi mobil pick up yang sedang dihentikan petugas kepolisian saat melewati kegiatan treatrikal di depan Taman Asti kota Caruban. Pengemudi saat melintas dihentikan lantaran tidak memakai masker, kemudian di datangi hantu pocong serta hantu kunti. Sang …

Read More »

Sosialisasikan Prokes Covid-19, Polres Magetan Tampilkan Aksi Teatrikal

SeputarKita, Magetan – Personel Satlantas Polres Magetan menggelar sosialisasi penerapan Protokol Kesehatan (Prokes) di Wisata Mojosemi Forest Park, Kabupaten Magetan, Minggu (23/5/2021). Dalam sosialisasi Prokes itu, sejumlah personel dari Satlantas Polres Magetan menampilkan aksi teatrikal Bahaya Covid-19 bagi yang tidak mentaati Protokol Kesehatan di jalan, lengkap dengan menggunakan APD serta …

Read More »

Polres Madiun Gelar TeatriKal Libatkan Hantu Pocong Dengan kerandanya, Berharap Masyarakat Agar Bisa Patuhi Prokes

SeputarKita, Madiun – Upaya Polres Madiun dalam menekan angka penyebaran virus Covid 19 terus di lakukan. Minggu ( 23/05 ) polres Madiun menggelar teatrikal imbaun terkait Covid-19 dengan memberikan imbauan kepada masyarakat akan pentingnya protokol kesehatan di masa pandemi, bertempat di Taman Asti Caruban, Kabupaten Madiun. “Hari ini adalah secara …

Read More »