SeputarKita, Madiun – Penerapan E Parking di Pasar besar Madiun telah resmi diterapkan oleh Pemerintah kota Madiun mulai Jumat (17/03/2023). Lantaran sistem E Parking ini diklaim dapat meningkatkan pendapatan asli Daerah hingga 2 Milyar lebih. Menurut keterangan Walikota Madiun, Maidi langkah ini diambil usai ditegur oleh Komisi Pemberantas Korupsi …
Read More »Seorang Nenek Ditemukan Tewas Terapung Di Sungai Ponorogo
SeputarKita, Ponorogo – Warga Desa Coper Kecamatan Mlarak Kabupaten Ponorogo mendadak gempar, menyusul ditemukan perempuan tua yang tewas terapung di aliran sungai Ngrayut desa setempat, Rabu (15/3). Kapolsek Sambit AKP Baderi, SH, MH saat dikonfirmasi menyampaikan, korban Mbah Toini (77) Jalan Umar Sodo Rt 01/02 Desa Bangsalan Kecamatan Sambit Kabupaten …
Read More »Bupati Kang Sugiri Bersama Ketua TP PKK Salurkan Bantuan Sembako Kepada Puluhan Lansia Desa Bondrang
SeputarKita, Ponorogo – Bupati Ponorogo Kang Sugiri Sancoko bersama Ketua TP PKK melakukan kunjungan sekaligus menggelar bhakti sosial dengan menyalurkan bantuan sembako kepada para warga lanjut usia ditiga desa di Kecamatan Sawoo, Rabu (15/3). Pada penyaluran bantuan baksos tersebut, merupakan progam dari PKK Pemkab Ponorogo bertajuk “Saudaramu Aku Disisimu” …
Read More »Kabar Bahagia, Guru Honorer Terima Insentif Tahun 2023
SeputarKita, NGAWI – Ada kabar baik untuk para guru naungan Kementrian Agama (Kemenag) terkait tunjangan insentif tahun 2023 yang informasinya akan diberikan. Disebutkan guru yang dimaksud adalah guru madrasah yang bukan PNS ataupun sertifikasi. Insentif tersebut ditujukan bagi guru yang berstatus honorer, sesuai dengan keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam …
Read More »Polisi Ringkus Komplotan Begal Truck Bermuatan Rokok
SeputarKita, Ponorogo – Petugas dari Satreskrim Polres Ponorogo berhasil meringkus komplotan yang melakukan pembegalan truck box bermuatan rokok di jalur wilayah Sawoo, Rabu (8/3) lalu. “Mereka para pelaku adalah berinisial M (43) warga Kabupaten Kudus, S (33) warga Kabupaten Sukabumi dan J (43) warga Kabupaten Kendal, “kata Kapolres Ponorogo …
Read More »Kolam Retensi Efektif untuk Pengendalian Banjir, Tidak Harus Luas Namun Harus Banyak
SeputarKita, Nganjuk – Dengan pemikiran dan upaya percepatan untuk penanggulangan banjir di wilayah kota Nganjuk, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Nganjuk melalui Bidang Pengairan telah mewujudkan karya nyata yakni sebuah kolam ” RETENSI ” terletak di Kelurahan Mangundikaran Kecamatan Kota Kabupaten Nganjuk. Hamparan Retensi ini memakai …
Read More »Perbaikan Jalan Dikaitkan Dengan Kunjungan Presiden, Ini Penjelasan Dinas PUPR Ngawi
SeputarKita, Ngawi – Akhir-akhir ini Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) kabupaten Ngawi sempat menjadi sorotan publik sebab masyarakat menganggap perbaikan beberapa ruas jalan di Ngawi dikaitkan dengan kunjungan Presiden Joko Widodo minggu lalu. Opini ini berkembang setelah viral di media sosial dan ramai jadi perbincangan warga Ngawi. …
Read More »Polres Ponorogo Gelar Sertijab Kapolsek Dan Pengukuhan Kasihumas
SeputarKita, Ponorogo – Kepolisian Resort Ponorogo menggelar serah terima jabatan atau sertijab Kapolsek Ponorogo dan pengukuhan Kasihumas di halaman Mapolres setempat, Senen (13/3) pagi. Dalam sertijab tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Ponorogo AKBP Catur C. Wibowo, S.I.K, M.H dan diikuti oleh Waka Polres Ponorogo Kompol Meiridiani, S.H., M.H., M.M, …
Read More »Gubernur Jatim Didampingi Bupati Ponorogo Ground Breaking Pembangunan Monumen Reog dan Museum Peradaban di Sampung
SeputarKita, Ponorogo – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melakukan peletakan batu pertama (ground breaking) didampingi Bupati Ponorogo Kang Sugiri Sancoko dan Wabup Bunda Lisdyarita pada pembangunan Monumen Reog dan Museum Peradaban di kawasan Gunung Gamping Sampung, Sabtu (11/3/23). Dengan dilakukan ground breaking tersebut sebagai tanda dimulainya pembangunan destinasi …
Read More »Panen Raya di Ngawi, Presiden Jokowi Beri Dukungan dan Apresiasi Petani
SeputarKita, Ngawi – Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kerjanya hadiri panen raya di Desa Kartoharjo, Kecamatan/Kabupaten Ngawi pada Sabtu (11/03/23). Kunjungan tersebut dimaksudkan untuk memberikan dukungan serta apresiasi kepada petani di Ngawi khususnya petani padi. Seperti diketahui, pada data pemerintah Provinsi Jawa Timur menyebutkan, Ngawi merupakan daerah penghasil Gabah …
Read More »