Peristiwa

Berikan Bantuan Ambulance Untuk Bonek, Begini Pesan Kapolrestabes Surabaya

SeputarKita, Surabaya – Menjelang ulang tahun ke 95 Persebaya tepatnya 18 Juni 2022 mendatang Kapolrestabes Surabaya memberikan satu unit Ambulance kepada Bonek Desaster Reaponse Team (BDRT). Penyerahan satu unit Ambulance oleh Kapolrestabes ini diterima koordinator Green Nord Husin Ghozali atau akrab disapa Cak Cong. Mobil ambulance ini diharapkan bisa memaksimalkan …

Read More »

Keseruan Polres Gresik bersama Anak TK dalam ‘Polisi Sahabat Anak’

SeputarKita, Gresik – Polres Gresik terus menggencarkan program Polisi Sahabat Anak kepada siswa tanam kanak-kanak (TK) Istiqlaliyah di Rupatama Arya Sarja Racana, Selasa (17/5/2022). Program tersebut bertujuan untuk menanamkan kedisiplinan dan kesadaran hukum sejak usia dini. Program yang digawangi Kanit Kamsel Iptu Sri Maryani Satlantas Polres Gresik ini dikemas secara …

Read More »

Bagikan Video Kampanye Bupati, Dugaan Persekusi Salah Satu Warga Pemalang Berakhir Damai

SeputarKita, Pemalang – Kasus dugaan persekusi atau pengancaman terhadap salah satu warga Kabupaten Pemalang yang membagikan video janji kampanye Bupati Mukti Agung Wibowo soal perbaikan jalan, berakhir damai. Dipertemukan LBH Puskapik, kedua belah pihak sepakat menyelesaikan persoalan itu secara kekeluargaan. Kedua terduga pelaku pengancaman, Guntur dan Dany Firmanudin, menyampaikan permintaan …

Read More »

Penemuan Mayat di Pintu Air Saluran Dukuh Manding Takeran Gegerkan Warga

SeputarKita, Magetan – Penemuan sesosok mayat berjenis kelamin perempuan yang mengambang di Pintu air saluran Irigasi Dukuh Manding, Desa Waduk, Kecamatan Takeran, Kabupaten Magetan menggemparkan warga setempat. Selasa, (17/05/2022). Mbah Sumber (70 th) ditemukan warga terapung dipermukaan air dalam keadaan meninggal dunia. Menurut keterangan Yudha (40 Th), warga Desa Waduk …

Read More »

Polda Jatim Bongkar Penyalahgunaan Pupuk Subsidi dan Menyita 279,45 Ton Barang Bukti Pupuk

SeputarKita,Surabaya – Kapolda Jawa timur Irjen Pol Nico Afinta, Senin (16/5/2022) siang memimpin konferensi press terkait pengungkapan kasus penyalahgunaan pupuk bersubsidi yang diungkap oleh Direktorat Kriminal Khusus polda Jawa timur. Dengan didampingi oleh Direktur Reserse Kriminal Khusus polda Jatim Kombes Pol Farman, Kabid Perdagangan Dalam Negeri Disperindag Jatim, Ahli Madya …

Read More »

Pemkab Magetan Kampaye Perangi Wabah PMK

SeputarKita, Magetan – Menjelang perayaan Hari Idul Adha, merebaknya Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) menimbulkan kekhawatiran tersendiri. Kemunculannya yang tiba-tiba dan penyebaran yang cepat membuat masyarakat resah. Melihat kondisi tersebut, Pemkab Magetan melalui Dinas Peternakan dan Perikanan bertindak cepat dengan menggelar rapat bersama segenap anggota FORKOPIMDA, OPD terkait dan para …

Read More »

Halal Bihalal dan Tasyakuran PBH Peradi DPC Magetan

SeputarKita, Magetan – Guna mempererat silaturahmi dan persatuan Dewan Pimpinan Cabang Perhimpunan Advokad Indonesia (DPC PERADI) & Pusat Bantuan Hukum (PBH) DPC PERADI Magetan menggelar Halal Bi Halal. Senin, (16/05/2022). Halal Bi Halal yang mengusung tema “Merekatkan silaturahmi menuju Peradi Magetan yang bersinergi” digelar di Rumah Makan Putra Nirwana, Magetan. …

Read More »

Merasa Difitnah Oleh Sebuah Media Online, Ketua LSM Gemak Bakal Wadul Ke Dewan Pers

Berita online yang diduga mengandung unsur fitnah SeputarKita, Ngawi – Beredarnya berita yang berjudul “Seorang Warga Kota Madiun Resah atas Kehadiran Orang Tak dikenal” membuat pimpinan Lembaga Swadaya Mayarakat (LSM) Gemak ini geram. Pasalnya didalam berita yang diterbitkan Media Putra Bhayangkara tersebut sangat jauh berbeda dengan fakta dilapangan dan mengandung …

Read More »