Berita Terbaru

Peringati HUT Bhayangkara Ke 73 Polres Ponorogo Bersama Forpimda Gelar Olah Raga Dengan Berbagai Elemen Masyarakat

Kapolres Ponorogo AKBP Radiant bersama Wabup Ponorogo Soedjarno dan jajaran Forpinda serta masyarakat saat jalan sehat bersama Ponorogo, seputarkita – Kepolisan Resort Ponorogo menggelar olah raga bersama dalam rangka HUT Bhayangkara ke 73  di jalan baru Suromenggolo, Minggu (16/6) pagi. Dalam acara tersebut dihadiri oleh Kapolres Ponorogo AKBP Radiant SIK, M.Hum, …

Read More »

Gelar Festival Angkringan Gratis Diikuti Oleh 20 Lapak Pedagang

Pengunjung menikmati beragam aneka makanan dan minuman di festival angkringan Ponorogo, seputarkita – Pemerintah Daerah Kabupaten Ponorogo melalui Dinas Pariwisata, menggelar Festival Angkringan di kompleks Okaz jalan Sultan Agung, Sabtu (15/6) malam. Dalam Festival angkringan yang dimulai pukul 19.00 wib tersebut, diikuti oleh 20 pedagang atau lapak angkringan yang semuanya …

Read More »