Berita Terbaru

CV. Surya Kencana Food Diduga Buang Limbah B3 Ke Area Sawah Warga Weru

CV. Surya Kencana Food Diduga Buang Limbah B3 Ke Area Sawah Warga Weru

SeputarKita, Jombang – Warga Dusun Weru, Desa Mojongapit, Kecamatan Jombang, Kabupaten Jombang, tengah mengeluhkan pencemaran limbah di area sawah yang diduga dari pabrik makanan, yaitu CV Surya Kencana Food, tepatnya di Jl.Brigjen Kretarto. Senin,(1/08/2022). Kepala Desa Mojongapit, M.Iskandar Arif mengatakan baru dapat informasi dari beberapa perangkat desanya terkait Limbah yang …

Read More »

Jelang HUT Polwan Ke-74 Srikandi Polres Ponorogo Gelar Bhakti Kesehatan

Jelang HUT Polwan Ke-74 Srikandi Polres Ponorogo Gelar Bhakti Kesehatan

  SeputarKita, Ponorogo, Dalam Rangka memperingati Hari Jadi HUT Polwan Ke-74 jatuh pada tanggal 1 September 2022 mendatang, Polwan Polres Ponorogo menggelar vaksinasi untuk masyarakat umum dan lansia di paseban timur alun-alun, Sabtu (30/07) malam. Dalam kegiatan bhakti kesehatan tersebut Polwan dari Polres Ponorogo memberikan pelayanan kepada masyarakat pemeriksaan kesehatan …

Read More »