Berita Terbaru

Pemdes Tulakan Rehab Gedung Kantor Desa Tahap II Dengan Dana BK- SARPRAS 2023

Pemdes Tulakan Rehab Gedung Kantor Desa Tahap II Dengan Dana BK- SARPRAS 2023

  SeputarKita, Ngawi – Pemerintah Desa Tulakan, Kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi, terus berupaya meningkatkan pembangunan dengan adanya Dana BK- SARPRAS. Salah satunya dengan melakukan pembangunan satu unit Gedung Kantor Desa tahap II. Kepala Desa Tulakan,Wiyono saat ditemui awak media mengatakan, pengerjaan Gedung kantor Desa tahap II menelan anggaran Rp. 250.000.000,- …

Read More »

Sambut Usia Emas, Prodia Gelar Seminar Nasional di 50 Kota

Sambut Usia Emas, Prodia Gelar Seminar Nasional di 50 Kota

  SeputarKita, Madiun – Memasuki usia 50 Tahun, PT Prodia Widyahusada Tbk menggelar serangkaian kegiatan sepanjang tahun 2023. Dengan mengusung tema “Personal and Precise Partner for Your Health”, seluruh rangkaian kegiatan ditujukan untuk menonjolkan eksistensi Prodia sebagai mitra kesehatan terpercaya masyarakat agar terus sehat dan dapat melangkah lebih jauh bersama …

Read More »