Berita Terbaru

Terkait Insiden Kanjuruhan PT LIB Dinilai Tidak Profesional dan Harus Periksa

Terkait Insiden Kanjuruhan PT LIB Dinilai Tidak Profesional dan Harus Periksa

  SeputarKita, Jakarta – Studi Demokrasi Rakyat (SDR) menyampaikan belasungkawa atas tragedi Kanjuruhan yang menewaskan ratusan supporter Arema FC. Tragedi tersebut terjadi usai pertandingan di Liga 1 saat Arema FC menjamu Persebaya di Stadion Kanjuruhan, Kota Malang, Jawa Timur, pada Sabtu (1/10) lalu. “Kami dari Studi Demokrasi Rakyat (SDR) menyampaikan …

Read More »

Peringati HUT TNI ke 77, Kapolres Ngawi Beri Kejutan Dandim

Peringati HUT TNI ke 77, Kapolres Ngawi Beri Kejutan Dandim

SeputarKita, Ngawi – Bertepatan HUT TNI ke 77, Kepolisian Resor Ngawi memberikan kejutan (surprise) kepada Dandim 0805/Ngawi Letkol Inf Adi Wirawan, S.Hub.Int,.M.H.I dengan memberikan kue ulang tahun dan nasi tumpeng, bertempat di rumah dinas Dandim Jl.J.A Suprapto, Kelurahan Ketanggi Kota Ngawi pada Rabu (05/10/2022). Kue dan nasi tumpeng tersebut diberikan …

Read More »

HUT TNI, Polres Ponorogo Bersama Forpimda Beri Kejutan Kepada Dandim Ponorogo

HUT TNI, Polres Ponorogo Bersama Forpimda Beri Kejutan Kepada Dandim Ponorogo

SeputarKita, Ponorogo – Polres Ponorogo bersama jajaran Forpimda mendatangi dan memberikan kejutan kepada Dandim 0802/Ponorogo dalam rangka peringatan HUT TNI Ke-77 di Makodim setempat, Rabu (5/10). Bersama Jajaran Forpimda Kapolres Ponorogo AKBP Catur C. Wibowo bersama Pejabat Utama Polres Ponorogo, secara mendadak mendatangi Kodim 0802 Ponorogo membawa tumpeng sebagai kado …

Read More »