Berita Terbaru

Campursari 99 Semarakkan Tasyakuran Bersih Desa Jambangan

Campursari 99 Semarakkan Tasyakuran Bersih Desa Jambangan

SeputarKita, Magetan – Tradisi Bersih Desa sebagai upacara adat memiliki makna spiritual dibaliknya. Bersih Desa bertujuan untuk mengungkapkan syukur kepada Tuhan atas hasil panen yang didapat. Selain itu upacara bersih desa bertujuan untuk memohon perlindungan dari hal-hal negatif dalam kehidupan sehari-hari. Biasanya, bersih desa ini dilaksanakan pada bulan Muharam atau …

Read More »

Bakar Kandang Burung Dara, Polsek Tandes Tindak Tegas Perjudian Yang Resahkan Warga

Bakar Kandang Burung Dara, Polsek Tandes Tindak Tegas Perjudian Yang Resahkan Warga

SeputarKita, Surabaya – Polisi tak main main dalam menangani perjudian. Polsek Tandes Polrestabes Surabaya menindak tegas keberadaan kandang burung dara atau bekupon di kawasan Tandes Kidul Gang Makam, Kecamatan Tandes Surabaya, Jumat (12/08/2022) sore. Hal ini dilakukan, setelah pihaknya menerima laporan dari masyarakat adanya adu burung dara yang diduga menjadi …

Read More »