Berita Terbaru

Rem Blong, Truck Bermuatan Getah Pinus Masuk Jurang Di Ngrayun Ponorogo

Petugas menunjukkan kondisi kendaraan truck setelah alami kecelakaan Ponorogo, Seputarkita – Akibat dari rem tidak berfungsi, sebuah truck yang bermuatan getah pinus mengalami kecelakaan hingga masuk ke jurang sedalam 25 meter di jalan Raya Ngrayun-Bungkal Km 4, tepatnya Dukuh Begem Desa Ngrayun Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo, Senen ( 29/6). Kapolsek …

Read More »

Pemdes Ngrayun Salurkan BLT DD Tahap II Kepada 77 KPM

Kepala Desa Ngrayun, Arnold Emille Theodoros M didampingi petugas Kecamatan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas salurkan BLT DD Tahap II kepada Keluarga Penerima Manfaat Ponorogo, Seputarkita – Pemerintah Desa Ngrayun Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahap II kepada puluhan warga yang terdampak Covid 19 di balai …

Read More »

Peringati Hari Bhayangkara Ke-74 Polres Ponorogo Gelar Upacara Ziarah Dan Tabur Bunga Di Makam Pahlawan

Kapolres Ponorogo AKBP Mochamad Nur Azis memimpin upacara ziarah, peletakan karangan bunga di makam Pahlawan Ponorogo, Seputarkita – Memperingati Hari Bhayangkara Ke-74 Kepolisian Resort Ponorogo menggelar upacara  ziarah sekaligus tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Wara Patria Paranti, Senen (29/6). Dalam upacara tersebut tetap menerapkan protokol kesehatan ditengah pandemi Covid 19, …

Read More »