Berita Terbaru

Upaya Korem 081/DSJ Cegah Konflik Sosial di Wilayahnya

  Madiun, Seputarkita – Guna meningkatkan kondusifitas wilayah, Korem 081/DSJ menggelar kegiatan Binkom AGHT (Ancaman Gangguan Hambatan dan Tantangan) Cegah Konflik Sosial, bertempat di Aula Jenderal Sudirman Makorem, Jl. Pahlawan No. 50 Kota Madiun, Kamis (8/10/2020). Dalam kegiatan yang dipimpin oleh Danrem 081/DSJ, Kolonel Inf Waris Ari Nugroho, S.E., M.Si., …

Read More »

Luncurkan Gerakan Bangkit Bangsaku, ACT Madiun Ajak Masyarakat Ikut Serta Berkolaborasi Untuk Bisa Berikan Kontribusi Untuk Bangsa

Madiun, Seputarkita – Aksi Cepat Tanggap (ACT) Madiun meluncurkan Gerakan Bangkit Bangsaku di Selasar Trembesi pada Kamis (8/10). Peresmian gerakan ini diikuti oleh berbagai mitra ACT Madiun yang terdiri dari berbagai pengusaha mikro dan komunitas aktif di Madiun.  Gerakan Bangkit Bangsaku hadir sebagai bentuk dukungan ACT Madiun untuk menjaga semangat …

Read More »

Rangkaian Hari Jadi Ke-345, Pemkab Magetan Bagi Sembako

 Bupati Magetan Suprawoto saat memberikan sambutan Magetan, Seputarkita – Rangkaian hari jadi Kabupaten Magetan yang jatuh pada tanggal 12 Oktober mendatang terasa berbeda karena di masa pandemi, selain mengurangi kegiatan yang membuat kerumunan orang, juga harus menerapkan protokol kesehatan ketat pada setiap kegiatannya. Tradisi Napak Tilas Ngupatan yang selalu …

Read More »