Berita Terbaru

Terindikasi Langgar Perda, Banner Terpaku Dipohon Masih Marak di Magetan

SeputarKita, Magetan – Sudah beberapa kali ditegur dan ramai diberitakan oleh media, masalah pemasangan iklan/banner dibatang pohon penghijauan, sampai saat ini masih saja terjadi. Sejumlah iklan/banner serupa kembali terpaku dibatang pohon yang ada di sepanjang jalan di Kabupaten Magetan. Mengutip dari Media Suarakumandang.com terdapat beberapa banner/iklan yang dipasang dengan menggunakan …

Read More »

Unit Tipikor Polres Madiun Kota Tidak Temukan Adanya Kerugian Negara di perkara (KPRI) Tirta Taman Sari Kota Madiun

Kasat Reskrim Madiun kota AKP Tatar  SeputarKita,Madiun – Hasil keterangan yang selama ini di tunggu-tunggu oleh pihak Koperasi Pegawai Keuangan Republik Indonesia (KPRI) telah di tetapkan oleh pihak Satreskrim Unit Tipikor Polres Madiun Kota. Kasat Reskrim Madiun Kota AKP Tatar mengatakan bahwa pihaknya tidak menemukan adanya kerugian negara dalam permasalahan yang …

Read More »

Jawab Tantangan Langkanya Pupuk Subsidi, Pemdes Jogorogo Ajak Petani Kembali Ke Organik

SeputarKita, Ngawi – Sebagai upaya menjawab tantangan terhadap kelangkaan pupuk subsidi sekaligus mengembalikan ekologi tanah, Pemerintah Desa Jogorogo, Kecamatan Jogorogo, Kabupaten Ngawi menggelar Sosialisasi Pupuk Ramah Lingkungan. Rabu, (09/03/2022). Kegiatan yang digelar di Balai Desa Jogorogo tersebut dihadiri Bupati Ngawi, H. Ony Anwar Harsono ST, MH, Forkopimca Jogorogo, Petugas dari …

Read More »