Berita Terbaru

Pentingnya Jaga Kamtibmas, Polsek Warujayeng Rutin Gelar Patroli Pemukiman

Pentingnya Jaga Kamtibmas, Polsek Warujayeng Rutin Gelar Patroli Pemukiman

SeputarKita, Nganjuk — Dalam upaya menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman, Kepolisian Sektor Warujayeng mengajak seluruh warga untuk bersama-sama meningkatkan kesadaran menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Kapolres Nganjuk AKBP Siswantoro, S.I.K., M.H., menegaskan pentingnya kolaborasi antara kepolisian dan masyarakat dalam menjaga keamanan. “Kolaborasi yang erat antara kepolisian dan masyarakat …

Read More »

DPD IWOI Nganjuk Tandai Peringatan HPN dengan Potong Tumpeng

DPD IWOI Nganjuk Tandai Peringatan HPN dengan Potong Tumpeng

SeputarKIta, Nganjuk — Puncak Peringatan Hari Pers Nasional bertepatan Tanggal 9 Februari 2025. Guna menyambut hari tersebut DPD IWOI (Ikatan Wartawan Online Indonesia) DPD Nganjuk gelar syukuran yang di hadiri dari beberapa undangan terdiri dari, beberapa jurnalis(Wartawan online ) yang ada di ngamjuk dan beberapa tokoh LSM. Minggu 9/2/2025. Bertempat …

Read More »

Polres Jombang Klarifikasi Upeti Pelaku Penyalahgunaan BBM Bersubsidi

Polres Jombang Klarifikasi Upeti Pelaku Penyalahgunaan BBM Bersubsidi

  SeputarKita, Jombang – Satreskrim Polres Jombang memberikan tanggapan terkait adanya dugaan menerima upeti dari pelaku penyalahgunaan BBM Bersubsidi jenis solar. Kasat Reskrim Polres Jombang, AKP. Margono Suhendra menegaskan, bahwa pihaknya tidak menerima upeti maupun melepaskan pelaku penyalahgunaan BBM Bersubsidi jenis solar. “Satreskrim Polres Jombang telah melakukan upaya menyeluruh terhadap …

Read More »