Berita Terbaru

Petugas Lapas Pemuda Madiun Gagalkan Penyelundupan Sabu

Petugas Lapas Pemuda Madiun Gagalkan Penyelundupan Sabu

  SeputarKita, Madiun – Sepandai pandainya tupai melompat pasti akan terjatuh juga itulah pribahasa yang tepat di berikan pada seorang pemuda 19 tahun asal kabupaten Magetan sekaligus pelaku penyelundupan Narkotika diduga termasuk jenis sabu seberat 10,94 Gram kedalam Lapas Pemuda Madiun. Cara atau trik yang di lakukan pelaku untuk mengelabui …

Read More »

Bangkitkan Ekonomi, Karang Taruna Kecamatan Maospati Gelar Bazar Ramadhan

Bangkitkan Ekonomi, Karang Taruna Kecamatan Maospati Gelar Bazar Ramadhan

  SeputarKita, Magetan – Momentum Bulan Suci Ramadhan 1444 H, Karang Taruna Kecamatan Maospati menggelar stand Bazar Ramadhan untuk membangkitkan geliat perekonomian selama bulan Ramadhan. Bazar Ramadhan ini digelar untuk mendukung program pemerintah Kecamatan Maospati dalam membangkitan perekonomian masyarakat, rencananya Bazar Ramadhan tersebut akan digelar mulai hari ini, Kamis, 23 …

Read More »

Dikabarkan Dicopot, Lurah Kediren Ternyata Mengundurkan Diri

Dikabarkan Dicopot, Lurah Kediren Ternyata Mengundurkan Diri

  SeputarKita, Magetan – Keputusan Bupati Magetan dengan nomor 188/58/Kept/403.013/2023 tentang pemberhentian Kepala Desa Kediren, Kecamatan Lembeyan telah ditetapkan pada Senin, 6 Maret 3023 lalu. Keputusan tersebut ditetapkan berdasarkan Permohonan Pemberhentian Kepala Desa Kediren atas keinginan sendiri oleh Badan Permusyawaratan Desa Kediren yang mengirimkan surat resmi kepada Bupati Magetan tertanggal …

Read More »