Berita Terbaru

Kang Marhaen Jumadi Hadiri Kegiatan Pembinaan Gugus PAUD Kecamatan Kertosono

SeputarKita, Nganjuk – Bertempat di Lapangan Sekolah SDN 2 Kutorejo Kertosono Nganjuk acara pembukaan pembinaan Gugus PAUD (Pembinaan Anak Usia Dini) dilaksanakan. Jum’at (16/9/2022). Hadir dalam acara ini, Plt Bupati Nganjuk, Camat, Koramil, Polsek, IGTKI (Ikatan Guru Taman Kanak Kanak Indonesia) Kertosono dan jajaran Dinas Pendidikan dan lainnya. Dalam Sambutannya …

Read More »

DPRD Nganjuk Gelar Rapat Paripurna PAW Anggota Dewan

DPRD Nganjuk Gelar Rapat Paripurna PAW Anggota Dewan

  SeputarKita, Nganjuk – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Nganjuk menggelar Rapat Paripurna Pergantian Antar Waktu (PAW) anggotanya. Bertempat di ruang Paripurna, Jum’at (16/9/2022). Angggota DPRD Hendry Novryandie, SH dari Partai Hanura beberapa waktu lalu mengajukan surat pengunduran diri, sehingga akhirnya keluar Surat Keputusan (SK) Gubernur Jawa Timur Nomor …

Read More »

Ringankan Beban Warga yang Terdampak Kenaikan BBM, Polres Madiun Bagikan 1500 Paket Sembako Kepada Warga Kabupaten Madiun

Ringankan Beban Warga yang Terdampak Kenaikan BBM, Polres Madiun Bagikan 1500 Paket Sembako Kepada Warga Kabupaten Madiun

SeputarKita, Madiun – Upaya Polres Madiun dalam membantu meringankan beban masyarakat kabupaten Madiun yang terdampak kenaikan BBM terus di lakukan, Rabu (14/09/2022) jajaran Polres Madiun membagikan ratusan paket sembako kepada ojol, tukang becak, serta pedagang kaki lima. Pembagian paket sembako di berikan secara simbolis oleh Kapolres Madiun serta di ikuti …

Read More »