Berita Terbaru

Ijin Operasional Dicabut, Aktifitas Tambang CV. Putera Anugerah Tetap Berjalan

Ijin Operasional Dicabut, Aktifitas Tambang CV. Putera Anugerah Tetap Berjalan

  SeputarKita, Wonogiri – Eksplorasi sumber daya alam (Tambang) yang dilakukan oleh CV. Putera Anugerah terus dilakukan meskipun Ijin Operasional yang dikantonginya telah dicabut oleh Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal. Dari pantauan wak media, Lalu lalang truk terlihat keluar masuk lokasi tamnabng dengan leluasa, seolah – olah mereka masih mengantongi …

Read More »

Klinik Bagas Waras RSUD dr. Sayidiman Siap Layani Warga Magetan

Klinik Bagas Waras RSUD dr. Sayidiman Siap Layani Warga Magetan

  SeputarKita, Magetan – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Sayidiman Kabupaten Magetan, kini menambah pelayanan baru klinik kesehatan tradisional Bagas Waras, yang hari ini telah diresmikan. Rabu, (22/05/2024). Klinik Bagaswaras RSUD dr Sayidiman Magetan merupakan pengembangan Klinik Komplementer yang menggunakan modalitas terapi dan penambahan herbal tersaintifikasi untuk tujuan menjaga …

Read More »

Polri Ungkap Keberhasilan Amankan World Water Forum ke-10 di Bali

Polri Ungkap Keberhasilan Amankan World Water Forum ke-10 di Bali

  SeputarKita, Bali – Polri terlibat dalam pengamanan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali. Penyelenggaraan event internasional yang dihadiri beberapa kepala negara dan delegasi sejauh ini terbilang cukup aman dan sukses. Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, keberhasilan …

Read More »