Berita Terbaru

Ratusan Kades Di Ponorogo Berangkat Ke Jakarta Desak Revisi UU Desa Disahkan Sebelum Pemilu

Ratusan Kades Di Ponorogo Berangkat Ke Jakarta Desak Revisi UU Desa Disahkan Sebelum Pemilu

  SeputarKita, Ponorogo – Ratusan Kepala Desa se-Kabupaten Ponorogo yang tergabung dalam Kades Indonesia Bersatu atau KIB berangkat ke Jakarta, Selasa (30/1) pukul 15.00 wib. Dalam keberangkatannya, para Kades tersebut menggunakan dua bus dan kendaraan pribadi berangkat dari depan masjid Agung barat alun-alun Ponorogo. Mereka para Kades se-Kabupaten Ponorogo tersebut, …

Read More »

Wujud Transparansi, Pemdes Sayutan Gelar Musdes LPPD dan LKPPD

Wujud Transparansi, Pemdes Sayutan Gelar Musdes LPPD dan LKPPD

  SeputarKita, Magetan – Pemdes Sayutan, Kecamatan Parang sampaikan laporan Pembahasan LPPD (Laporan Pertanggungjawaban Penyelenggaraan Pemerintahan Desa) dan LKPPD (Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Penyelenggaraan Pemerintahan Desa) Sayutan Tahun 2023. Kegiatan di adakan di Balai Desa Sayutan. Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan. Jumat, (26/01/2023). “Ini semua kami laksanakan, demi terciptanya asas transparansi kepada …

Read More »