Berita Terbaru

KPUD Pemalang Gelar Media Gathering Peringati HPN 2025 dan Evaluasi Peran Media

KPUD Pemalang Gelar Media Gathering Peringati HPN 2025 dan Evaluasi Peran Media

  SeputarKita, Pemalang – Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional serta melakukan evaluasi terhadap peran media dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, menggelar Media Gathering. Acara ini berlangsung pada Jumat siang (28/2/2025) di salah satu hotel di Kabupaten Pemalang, …

Read More »

Ketersediaan Bahan Pokok di Nganjuk Aman Jelang Ramadan 2025

Ketersediaan Bahan Pokok di Nganjuk Aman Jelang Ramadan 2025

SeputarKita, Nganjuk — Sat Reskrim Polres Nganjuk bersama instansi terkait melakukan pengecekan dan monitoring ketersediaan serta harga bahan pokok penting (Bapokting) di sejumlah titik di Kabupaten Nganjuk, Jumat (28/2/2025). Kegiatan ini melibatkan Disperindag, Dinas Ketahanan Pangan, serta jajaran terkait untuk memastikan stok aman dan harga tetap stabil menjelang Ramadan 2025. …

Read More »