Berita Terbaru

Adu Moncong Ertiga VS Beat, Emak – Emak Jadi Korban

Adu Moncong Ertiga VS Beat, Emak – Emak Jadi Korban

  SeputarKita, Nganjuk – Kecelakaan maut yang melibatkan emak – emak terjadi di Jalan Raya Madiun-Surabaya masuk Desa Selorejo, Bagor, Nganjuk. Sabtu, 12/4/2025. Kecelakaan tersebut berawal ketika pengendara sepeda motor Honda Beat Nopol AG 6816 UM yang dikendarai oleh seorang wanita bernama RKM (58 Th) warga Desa Selorejo, Bagor berjalan …

Read More »

Bupati Pemalang Buka Kejurkab Catur 2025

Bupati Pemalang Buka Kejurkab Catur 2025

  SeputarKita, Pemalang – Bupati Pemalang Anom Widiyantoro membuka Kejuaraan Kabupaten (Kejurkab) Catur 2025 yang diadakan Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Kabupaten Pemalang di SMP Negeri 4 Pemalang pada Minggu, 13 April 2024. Kejurkab catur yang dilaksanakan selama sehari itu diikuti sebanyak 74 orang peserta dari 14 Kecamatan di Kabupaten …

Read More »

Event Perdana, MATA IE Gelar Lomba Mancing Ikan Tombro

Event Perdana, MATA IE Gelar Lomba Mancing Ikan Tombro

  SeputarKita, Magetan – Kolam Pemancingan Mata IE yang berasal dari bahasa arab yang artinya mata air menggelar even perdana dengan lomba memancing ikan tombro. Dalam even ini panitia menyediakan 70 lapak dengan taburan 1 Kwintal Ikan Tombro dan sisa ikan di kolam Ikan Nila, Patin dan Ikan Tombro. Andik …

Read More »