Berita Terbaru

Jabatan Baru, Kapolsek Kalitengah Gelar Syukuran Bersama Forkopimcam

Jabatan Baru, Kapolsek Kalitengah Gelar Syukuran Bersama Forkopimcam

SeputarKita, Lamongan – Kapolsek Kalitengah, Polres Lamongan, menggelar acara syukuran di Mako Polsek Kalitengah, Jalan Mahkota, pada Selasa (22/4/2025), sebagai bentuk rasa syukur atas jabatan barunya. Acara syukuran tersebut dihadiri oleh masyarakat, Camat Kalitengah Nurul Misbah, S.H., M.M., Danramil 0812/22 Kalitengah Peltu Ari Susanto Hadi, Ustaz Darsono, perwakilan kepala desa, …

Read More »

Polres Nganjuk Gelar Rakor Jelang Pengesahan Warga Baru IKSPI

Polres Nganjuk Gelar Rakor Jelang Pengesahan Warga Baru IKSPI

SeputarKita, Nganjuk – Polres Nganjuk menggelar rapat koordinasi bersama seluruh Ketua Perguruan Silat se-Kabupaten Nganjuk menjelang agenda pengesahan warga baru IKSPI Kera Sakti yang akan dilaksanakan di wilayah Madiun. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (21/4/2025) ini turut melibatkan unsur TNI, Dinas Perhubungan, Satpol PP, Dinas Kesehatan, para camat, tokoh PSHT, …

Read More »

Donor Darah Kartini: Aksi Peduli Polwan dan ASN Polres Nganjuk

Donor Darah Kartini: Aksi Peduli Polwan dan ASN Polres Nganjuk

SeputarKita, Nganjuk – Dalam rangka memperingati Hari Kartini, Polres Nganjuk menggelar kegiatan donor darah yang diikuti oleh puluhan personel. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Tantya Sudhirajati pada Selasa (22/4/2025). Acara ini diikuti oleh Kapolres Nganjuk AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M., Wakapolres Nganjuk, para pejabat utama, Polwan, serta ASN …

Read More »