Berita Terbaru

Warga Truneng Gagalkan Aksi Pencurian Kotak Amal Masjid

Warga Truneng Gagalkan Aksi Pencurian Kotak Amal Masjid

  SeputarKita, Magetan – Aksi pencurian kotak amal di Masjid Jami’ Daarul Arqom, Desa Truneng, Kecamatan Sukomoro, Magetan, Jawa Timur, digagalkan oleh warga. Pelaku, berhasil diamankan setelah sempat berusaha kabur melalui jendela masjid., Kasi Humas Polres Magetan Kompol Budi Kuncahyo, S.Pd., mengungkapkan, Peristiwa terjadi pada hari Minggu, 14 April 2024, …

Read More »

Mobil Pemudik Asal Pasuruan Disambar Kereta Api Argo Semeru di Madiun

Mobil Pemudik Asal Pasuruan Disambar Kereta Api Argo Semeru di Madiun

  SeputarKita, Madiun – Satu keluarga pemudik asal Pasuruan, Jawa Timur, nyaris kehilangan nyawa ketika mobil yang mereka tumpangi disambar oleh Kereta Api Argo Semeru yang melaju kencang di perlintasan kereta api tanpa palang pintu di Dusun Pucung, Desa/Kecamatan Wonoasri, Kabupaten Madiun, Jumat, (12/4/2024). Akibatnya, mobil Suzuki Carry warna merah …

Read More »