Berita Terbaru

Polres Ponorogo Mutasi Sejumlah Kapolsek

Kapolres Ponorogo AKBP Radiant saat memimpin serah terima jabatan Kapolsek Ponorogo, Seputarkita – Kepolisian Resort Ponorogo menggelar upacara serah terima jabatan (Sertijab) sejumlah Kapolsek di halaman Mapolres setempat, Kamis (22/8). Diantaranya adalah Kapolsekta Ponorogo dari Iptu Suroso, SH digantikan oleh AKP Haryo Kusbintoro, SH, yang sebelumnya menjabat Kapolsek Jenangan. Kapolres Ponorogo …

Read More »

Kemeriahan Perayaan Peringatan Hari Jadi Kabupaten Ponorogo Ke-523, Perayaan Grebeg Suro, dan Festival Budaya Bumi Reyog Platform Indonesiana tahun 2019

Bupati Ponorogo Drs Ipong Muchlissoni bersama isteri Hj. Sri Wahyuni, S.Sos menyerahan Eblek Jaranan Kepang kepada penari jathil menandai dibukanya perhelatan akbar Peringatan Hari Jadi Kabupaten Ponorogo Ke-523, Perayaan Grebeg Suro, dan Festival Budaya Bumi Reyog Platform Indonesiana tahun 2019, Ponorogo, Seputarkita – Pemerintah Daerah Kabupaten Ponorogo menggelar Perhelatan Akbar Peringatan Hari …

Read More »