Berita Terbaru

Semangat Babinsa Melaksanakan Pendampingan Panen Padi

Semangat Babinsa melaksanakan pendampingan panen padi Magetan, Seputarkita – .Babinsa Koramil 07/Karangrejo Kopda Fajar Setiyono melaksanakan pendampingan Petani panen padi di Desa binaannya yaitu Dukuh  Kutugandri Desa Kauman Kecamatan Karangrejo Kabupaten Magetan.  Pendampingan tersebut dengan ikut membantu pemotongan padi milik Bapak Bahari (51) dan Bapak Jaelani (48)  di sawah seluas …

Read More »

Bintara Pembina Desa Pragak Bantu Petani Jagung

Bintara Pembina Desa  Pragak Bantu Petani Jagung Magetan, Seputarkita – Bintara Pembina Desa Pragak Koramil 0804/04 Parang Serda M.Lutfi membantu petani melaksanakan penyiangan tanaman jagung di kebun milik Bpk Sukarjo seluas 0.5 hektar bertempat di Desa Pragak  Kecamatan Parang Kabupaten Magetan.Rabo (30/07/2019) Dalam mensukseskan Swasembada pangan, jagung merupakan komoditi pertanian …

Read More »

Peresmian 8 Satuan Baru Jajaran Koharmatau Di Lanud Iswahyudi

Dandim 0804/Magetan Hadiri  Peresmian 8 Satuan Baru Jajaran Koharmatau Di Lanud Iswahyudi Magetan, Seputarkita – Dandim 0804/Magetan hadiri Upacara Peresmian 8 Satuan Baru Jajaran Koharmatau (Depohar 80, Sathar 24, 43, 54, 55 81, 82, dan 83) oleh Kepala Staf TNI AU Marsekal TNI Yuyu Sutisna, dengan tema “Koharmatau semakin Profesional, …

Read More »