Berita Terbaru

Lek Sarti Sosok Perempuan Tangguh Di Lokasi TMMD ke 111 Desa Gonggang

SeputarKita, Magetan – Terlihat sosok seorang perempuan diantara para anggota Satgas TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) dan warga masyarakat yang yang mayoritas laki – laki. Dengan beban ditangan membawa adukan semen dan cetok, pada program TMMD ke 111 Kodim 0804/Magetan di Desa Gonggang, Kecamatan Poncol, Magetan, Sabtu (19/06/2021). Dengan semangat …

Read More »

Mutiara Dibalik Pesona Alam Pegunungan Lokasi TMMD Ke 111 Desa Gonggang

SeputarKita, Magetan – Di suguhi dengan pemandangan alam yang begitu indah dari ketinggian Dusun Templek Desa Gonggang Kecamatan Poncol, lokasi dilaksanakannya TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 111 Kodim 0804/Magetan, membuat setiap orang yang datang betah tinggal disana termasuk anggota Satgas TMMD ke 111 yang sudah menyatu dengan warga setempat …

Read More »

TMMD, TNI Bersama Warga Rehap Poskamling

SeputarKita, Magetan – Program TMMD ke-111 Tahun 2021 Kodim 0804/Magetan, selain melakukan pengecoran jalan, pebuatan talud dan pemasangan batu bronjong, juga melakukan pembangunan fasilitas keamanan berupa rehap poskamling untuk warga Rt 30/04 Dusun Templek, Desa Gonggang, Kecamatan Poncol, Kabupaten Magetan. Sabtu (19/6/2021) Guna menjaga keamanan warga di Rt 30/04 Dusun Templek, …

Read More »