Peristiwa

Penabuh Gamelan (Wiyaga) Ludruk Tronil Suromenggolo Mendadak Meninggal Dunia

SeputarKita, Magetan – Seorang Pria ditemukan meninggal dunia mendadak di Pondok Ludruk Tronil Suromenggolo, yang berada di Dukuh Tegalrejo, Desa Tunggur, Kecamatan Lembeyan, Kabupaten Magetan, Rabu (10/2/2021) pagi. Korban meninggal dike`tahui bernama Darminto alias Ndemin (55) warga Desa Mojopitu, Slahung, Ponorogo. Korban setiap hari merupakan penghuni pondok yang bekerja sebagai …

Read More »

DPRD Magetan Usulkan Raperda Inisiatif, Desa Wisata, Perlindungan Guru dan Kehumasan

SeputarKita, Magetan – Tahun 2021 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Magetan mengusulkan beberapa Rancangan Peraturan Daerah Inisiatif DPRD Kabupaten Magetan tersebut diantaranya tentang Desa wisata, Perlindungan guru, Dan Kehumasan.  Dalam rangka mendapatkan masukan masyarakat tentang Rancangan Peraturan Daerah Inisiatif DPRD Kabupaten Magetan, Badan Pembentuk Peraturan Daerah (BAMPEPERDA) Kabupaten Magetan …

Read More »

Kembali Terpilih Sebagai Kepala Desa, Imron Asnawi Siap Lanjutkan Pembangunan Desa Wonokromo

SeputarKita, Pemalang – Imron Asnawi kembali terpilih sebagai Kepala Desa (Kades) Wonokromo, Kecamatan Comal, dalam Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak Kabupaten Pemalang Tahun 2020. Imron kembali menjabat untuk periode 2021-2027, setelah dilantik langsung oleh Bupati Pemalang Junaedi di Pendopo Kabupaten Pemalang pada Rabu 3 Febuari 2021 lalu. Di hadiri Forkopimca, ketua …

Read More »

Puncak HPN Tahun 2021, Ikatan Jurnalis Magetan Gelar Dialog Online

SeputarKita, Magetan – Dalam rangka peringati Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2021, Ikatan Jurnalis Magetan (IJM) menggelar Talk Show / Dialog Interaktif secara online dengan tema “Peran Jurnalis Dalam Mendukung Kebijakan Pemerintah”, Berlokasi di Resto Sendang Bening Kecamatan Kawedanan, Selasa (09/02/2021). Talk Show menghadirkan narasumber dari Eksekutif, Legislatif, Praktisi Jurnalis …

Read More »

Polsek Medan Barat Gelar Pendisiplinan Prokes Masyarakat di Lapangan Merdeka Medan

SeputarKita, Medan – Polsek Medan Barat tak henti menggelar penertiban protokol kesehatan masyarakat untuk mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah Kota Medan, Minggu (07/2/21) Kali ini lokasi sasaran kegiatan penertiban yaitu di pintu masuk Lapangan Merdeka Medan Jalan Pulau Pinang dimana terdapat masyarakat yang banyak melaksanakan aktivitas di pagi hari Kapolsek …

Read More »

Spontan Kapolda Jatim Berikan Apresiasi Pada Bhabinkamtibmas Dan Bhabinsa.

SeputarKIta, Madiun – Terkejut, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Ngale Kecamatan Pilangkenceng, Kabupaten Madiun mendapat apresiasi dari Pangdam V Brawijaya dan Kapolda Jatim atas kinerjanya dalam pengembangan Kampung Tangguh Semeru (KTS), pada Minggu (7/2/21). Dalam kunjungannya ke Kampung Tangguh Semeru ( KTS), Forkopimda Provinsi Jawa Timur, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, …

Read More »

Kampung Tangguh Semeru Siap Terapkan PPKM Skala Mikro di Kabupaten Madiun

SeputarKita, Madiun – Forkopimda Jawa Timur, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Pangdam V Brawijaya Mayjen TNI Suharyanto dan Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr. Nico Afinta, serta didampingi pejabat utama (PJU) Polda Jatim mengunjungi KTS (Kampung Tangguh Semeru) di Desa Ngale, Kecamatan Pilangkenceng, Kabupaten Madiun,Minggu (7/2/21). Kabupaten Madiun sendiri saat …

Read More »